Jumat, 03 Februari 2023 15:51

Kunjungan Pemadam Kebakaran Kabupaten karanganyar

Written by
Rate this item
(0 votes)

Jum’at, 03 Februari 2023 Pengadilan Agama Karanganyar mendapatkan kunjungan dari Rombongan Polisi Pamong Praja Kabupaten Karanganyar. Kunjungan ini dalam rangka Monitoring dan Pemeriksaan Alat pemadam Kebakaran yang ada di Gedung Pengadilan Agama Karanganyar. Rombongan yang terdiri dari empat petugas tersebut disambut oleh Kasubbag Umum dan Keuangan Maulana M. I. sebelum monitoring dilakukan.

Ada empat aspek yang menjadi tinjauan dari kunjungan kali ini yaitu sarana penyelamat jiwa yang meliputi akses jalan keluar, pencahayaan, petunjuk arah, tempat berhimpun sementara, dan tempat evakuasi. Berikutnya adalah akses pemadam kebakaran, proteksi kebakaran, dan manajemen pemadam kebakaran.

Penyediaan sarana pemadam kebakaran di setiap gedung merupakan suatu keharusan untuk dilakukan untuk meminimalisir dampak yang mungkin terjadi jika kebakaran terjadi.

Read 1010 times

Leave a comment

Make sure you enter all the required information, indicated by an asterisk (*). HTML code is not allowed.